Jumat, 29 April 2011

PPC Indonesia

Hai Semua,

Kalian sudah pasti sering mendengar Google Adsense, Salah satu PPC (pay per click) sistem yang memberikan keuntungan kepada mereka yang mengelola web/blog lewat internet

Tapi ada satu kelemahan PPC yang diberikan oleh google, dia hanya menyetujui untuk blog/web yang berbahasa inggris, bahasa defaultnya google. bagaimana dengan kita yang memiliki web/blog dengan bahasa indonesia, apa harus kita meninggalkan bahasa kesayangan kita demi uang pasif ini.

Cara itu tidak perlu, ternyata sekarang di indonesia sudah banyak PPC lain yang memberikan keuntungan pasif yang sama, walaupun tidak sebesar google adsense, tapi ada baiknya di coba, ini beberapa referensi yang bisa kalian coba :

1. http://kliksaya.com/
2. http://www.ppcindo.com/
3. http://kumpulblogger.com/
4. http://adsensecamp.com/
5. http://www.globaladsense.com/

Bahkan ada satu PPC dari luar yang bisa menggunakan bahasa indonesia untuk publisher nya : http://www.bidvertiser.com/

So, tidak ada jalan yang buntu, asal ada usaha dan niat. Semua pasti ada jalan keluar.

Selamat Mencoba ^_^

0 komentar: